24 C
id
  • Buy Now!
  • Forums
  • Sign in / Join
Logo PT

Mega Menu

  • News
  • Berita Nasional
    • PENDIDIKAN
    • PERISTIWA
    • TEKNOLOGI
    • EKONOMI
    • OLAHRAGA
    • TNI
    • POLRI
    • HUKRIM
    • POLITIK
  • Provinsi NTB
    • SUMBAWA
    • LOMBOK BARAT
    • LOMBOK TENGAH
    • LOMBOK TIMUR
    • LOMBOK UTARA
    • BIMA
    • DOMPU
    • BERITA DESA
    • MATARAM
    • SUMBAWA BARAT
      • Home - Homepage
      • Home - Post Single
      • Home - Post Label
      • Home - Post Search
      • Home - Post Archive
      • Home - Eror 404
      • Changelog
        New
Logo PT
Telusuri

Beranda MATARAM Kabid Humas Polda NTB Sambangi GJI NTB, Buka Ruang Diskusi dan Komunikasi
MATARAM

Kabid Humas Polda NTB Sambangi GJI NTB, Buka Ruang Diskusi dan Komunikasi

REDAKSI L News
REDAKSI L News
04 Okt, 2022 0
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp

Labulianews.com. Kabid Humas Polda NTB, Kombes Pol Artanto SiK MSi bersama jajarannya berkunjung ke Sekretariat Bersama (Sekber) Gabungan Jurnalis Investigasi (GJI) NTB di Jln. Selaparang No. 36 Kelurahan Mayura, Kecamatan Cakranegara Kota Mataram, Selasa (4/10).

Selain sebagai ajang silaturahim, kedatangan pejabat utama Polda NTB itu juga mensinergikan kerjasama antara Polri dengan insan Pers. 

"Kami berharap, komunikasi dan hubungan baik antara Polri, khususnya Polda NTB dengan insan Pers bisa terjalin lebih baik lagi,” ujar Kombes Pol Artanto.

Perwira Tiga Melati itu juga menyampaikan terima kasih atas kerjasama dan sinergitas selama ini. Sehingga segala program dan terobosan Polda NTB bisa sampai ke masyarakat.

Sementara Pembina GJI NTB, Aminuddin menyambut baik kedatangan rombongan Humas Polda NTB bersama jajaran di Sekber GJI NTB. Dia berpesan, dalam hubungan ke depannya, bila ada persoalan jurnalistik atau terkait pemberitaan sebaiknya tetap merujuk UU Nomor 40 Tahun 1999 tentang Pers.

“Kami juga berharap sinergitas tetap terjalin dengan baik. Jika ada masalah instansi Polri dengan rekan-rekan jurnalis, khususnya anggota GJI, mari kita komunikasikan secara baik-baik," ucap Babe Amin sapaannya.

Ketua GJI NTB, Hari Kasidi menambahkan, insan Pers membutuhkan sebuah wadah untuk bisa berkreasi dan berkolaborasi. Salah satunya melalui GJI NTB.

"GJI NTB saat ini memiliki anggota 16 orang. Kami tidak ingin merekrut banyak anggota agar GJI NTB tetap solid sesuai dengan visi-misi kita bersama," ucap kontributor INewsTV itu.

Kedatangan rombongan Humas Polda NTB sendiri disambut baik seluruh anggota GJI NTB. Selain dihadiri Pembina dan Ketua, Hadiri pula Sekjen GJI NTB Lalu Habib Fadli (Bang Abi), Bendahara Trisnawadi, Ketua Bidang Humas Syafrudin Adi, dan sejumlah anggota lainnya. (GJI)

Via MATARAM
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Postingan Lama
Postingan Lebih Baru

Anda mungkin menyukai postingan ini




BERITA HARI INI

Bupati LAZ Serahkan SK PPPK dan CPNS: Tunjukkan Kerja Nyata untuk Lombok Barat

Bupati LAZ Serahkan SK PPPK dan CPNS: Tunjukkan Kerja Nyata untuk Lombok Barat

Redaksi- Kamis, Mei 15, 2025
Dugaan Pemerasan Oknum Petugas Imigrasi di BIL, Citra Pariwisata NTB  Tercoreng, BPPD NTB Angkat Bicara

Dugaan Pemerasan Oknum Petugas Imigrasi di BIL, Citra Pariwisata NTB Tercoreng, BPPD NTB Angkat Bicara

Kamis, April 17, 2025
Diduga Anak Kadus Dikeroyok Puluhan Orang, Suasana di Bunsumpak Memanas

Diduga Anak Kadus Dikeroyok Puluhan Orang, Suasana di Bunsumpak Memanas

Kamis, April 17, 2025
Pemberangkatan Jemaah Calon Haji NTB 2025, Amburadul karena Urusan Visa

Pemberangkatan Jemaah Calon Haji NTB 2025, Amburadul karena Urusan Visa

Jumat, Mei 02, 2025
Polres Lombok Tengah Gelar Upacara Sertijab Wakapolres dan PJU

Polres Lombok Tengah Gelar Upacara Sertijab Wakapolres dan PJU

Rabu, April 16, 2025
Dua Fakta Terungkap dalam Pemeriksaan Ketua KONI Lombok Tengah

Dua Fakta Terungkap dalam Pemeriksaan Ketua KONI Lombok Tengah

Minggu, Mei 11, 2025

BERITA VIRAL

Dugaan Pemerasan Oknum Petugas Imigrasi di BIL, Citra Pariwisata NTB  Tercoreng, BPPD NTB Angkat Bicara

Dugaan Pemerasan Oknum Petugas Imigrasi di BIL, Citra Pariwisata NTB Tercoreng, BPPD NTB Angkat Bicara

Kamis, April 17, 2025
Diduga Anak Kadus Dikeroyok Puluhan Orang, Suasana di Bunsumpak Memanas

Diduga Anak Kadus Dikeroyok Puluhan Orang, Suasana di Bunsumpak Memanas

Kamis, April 17, 2025
Pemberangkatan Jemaah Calon Haji NTB 2025, Amburadul karena Urusan Visa

Pemberangkatan Jemaah Calon Haji NTB 2025, Amburadul karena Urusan Visa

Jumat, Mei 02, 2025
Polres Lombok Tengah Gelar Upacara Sertijab Wakapolres dan PJU

Polres Lombok Tengah Gelar Upacara Sertijab Wakapolres dan PJU

Rabu, April 16, 2025
Dua Fakta Terungkap dalam Pemeriksaan Ketua KONI Lombok Tengah

Dua Fakta Terungkap dalam Pemeriksaan Ketua KONI Lombok Tengah

Minggu, Mei 11, 2025

BERITA POPULER

Mobil Yang Ditumpangi Istri Gubernur NTB Tabrak Pengendara Hingga Tewas, Dua Kritis

Mobil Yang Ditumpangi Istri Gubernur NTB Tabrak Pengendara Hingga Tewas, Dua Kritis

Sabtu, September 09, 2023
Seorang Warga Desa Batutulis Kec. Jonggat Meninggal Dunia, Diduga Akibat Kaget Mendengarkan Suara Mercon.

Seorang Warga Desa Batutulis Kec. Jonggat Meninggal Dunia, Diduga Akibat Kaget Mendengarkan Suara Mercon.

Senin, Mei 02, 2022
Dimalam Takbiran Gubernur NTB Menutup Pesona Khazanah Ramadhan. "Seribu Cahaya di Bumi Seribu Mesjid"

Dimalam Takbiran Gubernur NTB Menutup Pesona Khazanah Ramadhan. "Seribu Cahaya di Bumi Seribu Mesjid"

Senin, Mei 02, 2022
Bhabinpolmas: Pelaksanaan Pawai Takbiran Desa Labulia, Aman dan Lancar

Bhabinpolmas: Pelaksanaan Pawai Takbiran Desa Labulia, Aman dan Lancar

Senin, Mei 02, 2022
Diskominfotik Lobar Gandeng UIN Mataram Percepat Digitalisasi Desa

Diskominfotik Lobar Gandeng UIN Mataram Percepat Digitalisasi Desa

Kamis, September 07, 2023

Logo PT
LABULIANEWS.COM adalah portal berita yang menyajikan berita, informasi dan data secara faktual, berimbang dan mengikuti kaidah-kaidah jurnalistik, bertanggungjawab dan mentaati kode etik jurnalistik.
© www.labulianews.id