24 C
id
  • Buy Now!
  • Forums
  • Sign in / Join
Logo PT

Mega Menu

  • News
  • Berita Nasional
    • PENDIDIKAN
    • PERISTIWA
    • TEKNOLOGI
    • EKONOMI
    • OLAHRAGA
    • TNI
    • POLRI
    • HUKRIM
    • POLITIK
  • Provinsi NTB
    • SUMBAWA
    • LOMBOK BARAT
    • LOMBOK TENGAH
    • LOMBOK TIMUR
    • LOMBOK UTARA
    • BIMA
    • DOMPU
    • BERITA DESA
    • MATARAM
    • SUMBAWA BARAT
      • Home - Homepage
      • Home - Post Single
      • Home - Post Label
      • Home - Post Search
      • Home - Post Archive
      • Home - Eror 404
      • Changelog
        New
Logo PT
Telusuri

Beranda SUMBAWA Drs. Agus Gunawan: 400 Orang Rombongan LASQI Lobar Tiba di Sumbawa
SUMBAWA

Drs. Agus Gunawan: 400 Orang Rombongan LASQI Lobar Tiba di Sumbawa

REDAKSI L News
REDAKSI L News
01 Agu, 2023 0
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp

Labulianews.com. Setelah menempuh perjalanan cukup panjang, Kontingen Lombok Barat yang berjumlah sekitar 400 orang akhirnya tiba di Sumbawa, Selasa (01/08/2023) pukul 13:00 Wita. 

Rombongan Lasqi (Lembaga Seni dan Qasidah Indonesia) Lombok Barat dipimpin langsung oleh Ketua DPD Lasqi Lombok Barat Hj Khaeratun Fauzan Khalid disambut secara hangat dan istimewa oleh Asisten I Setda Sumbawa Varian Bintoro, S.Sos, M.Si dan Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Sumbawa Drs Zainal Abidin. 

Penyambutan dilakukan secara langsung di Sumbawa Grand Hotel yang merupakan lokasi penginapan kontingen Lasqi Lombok Barat. 

Dalam penyambutan ini Pemerintah Daerah Kabupaten Sumbawa yang diwakili oleh Asisten I Setda Sumbawa memberikan Buket bunga sebagai tanda  penghormatan kepada Kontingen Lombok Barat. 

Turut mendampingi Ketua Lasqi Lombok Barat dalam penerimaan ini antara lain Asisten I Setda Lombok Barat Agus Gunawan, Kepala Dinas Kominfotik Lobar Ahad Legiarto, Kasat Pol PP Lobar Baiq Yeni S, Staf Ahli Bupati Bidang SDM dan Kemasyarakatan H.Lalu Najamudin, Ketua DWP Lobar Hj. Erni Zuhara Ilham dan pengurus Lasqi Lainnya. 

Asisten I Setda Sumbawa Varian Bintoro saat penerimaan menyampaikan bahwa kontingen atau Kafilah Kabupaten Lombok Barat merupakan kafilah pertama yang sampai di Kabupaten Sumbawa. 

Ia juga menyampaikan ucapan selamat datang  di Kabupaten Sumbawa yang merupakan tuan rumah Festival Qasidah tahun 2023. 

"Selamat datang di Kabupaten Sumbawa, kami harapkan bapak dan ibu bisa betah berada disini" ujarnya.

Pada kesempatan ini Ketua Lasqi Lombok Barat Hj Khaeratun Fauzan Khalid menyampaikan terima kasih atas penyambutan dari Pemerintah Daerah Kabupaten Sumbawa. Hj Khaeratun berharap agar Festival Qasidah tahun 2023 yang dilaksanakan di Kabupaten Sumbawa dapat berjalan sukses dan lancar.

 "Semoga Festival Qasidah tahun 2023 ini berjalan sukses dan lancar serta dapat melestarikan seni qasidah di NTB" ujarnya. 

Semetara itu Asisten I Setda Lombok Barat Drs. Agus Gunawan mengatakan bahwa pada Fastival Qasidah Tahun 2023 ini Lombok Barat mengirim kontingen dengan kekuatan sebesar 400 orang. Kontingen ini terbagi menjadi dua kelompok yaitu kafilah yang berjumlah kurang lebih 61 orang dan sisanya sebanyak 339 adalah pendukung. Nantinya para pendukung dari Lombok Barat juga akan ikut serta dalam pawai defile yang akan dilaksanakan bertepatan dengan pembukaan Festival Qasidah yaitu hari Rabu 02/08/2023 di Kantor Bupati Sumbawa.

Pawai Defile ini merupakan salah satu mata Lomba dalam Festival Qasidah tahun 2023 ini. 

"Para peserta Pawai Defile yang merupakan kontingen Lobar nantinya akan menggunakan pakai adat Lombok. Hal ini untuk melestarikan tradisi dan budaya khas sasak"ujarnya.

Setelah diterima secara langsung oleh asisten I Setda Kabupaten Sumbawa, para peserta festival Qasidah akan mengikuti Teknikal Meeting dari Panitia. 

Sementara untuk malam harinya para peserta diberikan waktu bebas untuk menikmati suasana Ibu Kota Kabupaten Sumbawa. (*)

Via SUMBAWA
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Postingan Lama
Postingan Lebih Baru

Anda mungkin menyukai postingan ini



CATATAN REDAKSI: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita dan atau konten video tersebut di atas, Anda dapat mengirimkan artikel dan/atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi dan/atau hak jawab kepada Redaksi kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers. Artikel/berita yang dimaksud dapat dikirimkan melalui email redaksi: labulianews196@gmail.com. Terima kasih






BERITA HARI INI

Poltekpar Lombok Gelar Seminar Nasional Dorong Kesetaraan Gender dalam Pariwisata

Poltekpar Lombok Gelar Seminar Nasional Dorong Kesetaraan Gender dalam Pariwisata

Redaksi- Selasa, November 18, 2025
Ketua dan Anggota KPU Lombok Tengah Terancam Dilaporkan ke Polisi, Ini Alasannya

Ketua dan Anggota KPU Lombok Tengah Terancam Dilaporkan ke Polisi, Ini Alasannya

Sabtu, Oktober 25, 2025
Hery Irawan Dilengserkan, PAN di Gugat ke PN Mataram

Hery Irawan Dilengserkan, PAN di Gugat ke PN Mataram

Rabu, Oktober 22, 2025
Kontroversi PAW Anggota DPRD Lombok Tengah, Penasehat Hukum dan Masyarakat Tolak SK DPP PPP

Kontroversi PAW Anggota DPRD Lombok Tengah, Penasehat Hukum dan Masyarakat Tolak SK DPP PPP

Jumat, Oktober 24, 2025
Intimidasi Jurnalis dan Ujian Nyata UU Pers

Intimidasi Jurnalis dan Ujian Nyata UU Pers

Sabtu, Oktober 25, 2025
PAW Anggota DPRD PPP Dapil 4 Jadi Sorotan, SUKMA-PB Desak KPU dan PPP Patuhi Putusan Mahkamah Partai

PAW Anggota DPRD PPP Dapil 4 Jadi Sorotan, SUKMA-PB Desak KPU dan PPP Patuhi Putusan Mahkamah Partai

Kamis, Oktober 23, 2025
Pasang iklan Hub: 0812 4395 3846/0859 0311 8587. Redaksi Labulianews.id menerima undangan Press Conference, wawancara khusus, liputan khusus dan lainnya. Kami juga menerima Press Release yang berkaitan dengan Politik, hukum, ekonomi, sosial budaya, olah raga, pendidikan, pembangunan Daerah, Nasional, Pariwisata, Pertanian, usaha, opini dan industri via email: labuliapost@gmail.com/ WhatsApp 0812 4395 3846/0859 0311 8587

BERITA VIRAL

Ketua dan Anggota KPU Lombok Tengah Terancam Dilaporkan ke Polisi, Ini Alasannya

Ketua dan Anggota KPU Lombok Tengah Terancam Dilaporkan ke Polisi, Ini Alasannya

Sabtu, Oktober 25, 2025
Hery Irawan Dilengserkan, PAN di Gugat ke PN Mataram

Hery Irawan Dilengserkan, PAN di Gugat ke PN Mataram

Rabu, Oktober 22, 2025
Kontroversi PAW Anggota DPRD Lombok Tengah, Penasehat Hukum dan Masyarakat Tolak SK DPP PPP

Kontroversi PAW Anggota DPRD Lombok Tengah, Penasehat Hukum dan Masyarakat Tolak SK DPP PPP

Jumat, Oktober 24, 2025
Intimidasi Jurnalis dan Ujian Nyata UU Pers

Intimidasi Jurnalis dan Ujian Nyata UU Pers

Sabtu, Oktober 25, 2025
PAW Anggota DPRD PPP Dapil 4 Jadi Sorotan, SUKMA-PB Desak KPU dan PPP Patuhi Putusan Mahkamah Partai

PAW Anggota DPRD PPP Dapil 4 Jadi Sorotan, SUKMA-PB Desak KPU dan PPP Patuhi Putusan Mahkamah Partai

Kamis, Oktober 23, 2025

BERITA POPULER

Ketua dan Anggota KPU Lombok Tengah Terancam Dilaporkan ke Polisi, Ini Alasannya

Ketua dan Anggota KPU Lombok Tengah Terancam Dilaporkan ke Polisi, Ini Alasannya

Sabtu, Oktober 25, 2025
Hery Irawan Dilengserkan, PAN di Gugat ke PN Mataram

Hery Irawan Dilengserkan, PAN di Gugat ke PN Mataram

Rabu, Oktober 22, 2025
Kontroversi PAW Anggota DPRD Lombok Tengah, Penasehat Hukum dan Masyarakat Tolak SK DPP PPP

Kontroversi PAW Anggota DPRD Lombok Tengah, Penasehat Hukum dan Masyarakat Tolak SK DPP PPP

Jumat, Oktober 24, 2025
Intimidasi Jurnalis dan Ujian Nyata UU Pers

Intimidasi Jurnalis dan Ujian Nyata UU Pers

Sabtu, Oktober 25, 2025
PAW Anggota DPRD PPP Dapil 4 Jadi Sorotan, SUKMA-PB Desak KPU dan PPP Patuhi Putusan Mahkamah Partai

PAW Anggota DPRD PPP Dapil 4 Jadi Sorotan, SUKMA-PB Desak KPU dan PPP Patuhi Putusan Mahkamah Partai

Kamis, Oktober 23, 2025

Logo PT
LABULIANEWS.COM adalah portal berita yang menyajikan berita, informasi dan data secara faktual, berimbang dan mengikuti kaidah-kaidah jurnalistik, bertanggungjawab dan mentaati kode etik jurnalistik.
© www.labulianews.id
  • DOKUMEN PERUSAHAAN
  • HUBUNGI
  • PEDOMAN KODE ETIK
  • REDAKSI
  • SINGGAHAN